Sosial Maluku

Informasi dan berita hari ini tentang dinamika sosial, pendidikan, kesehatan, dan kehidupan masyarakat Maluku.

WAGUB BERI PEMBEKALAN BAGI CPPPK KANWIL KEMENAG MALUKU

Ambon, Presscorner.id – Acara Pembekalan dan Pembinaan CPPPK Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Maluku tahun 2025 resmi dibuka oleh Wakil Gubernur Provinsi Maluku H. Abdullah Vanath, S.Sos yang berlangsung di halaman Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Maluku, Ambon, pada Senin (26/5/2025). Mengawali sambutannya, Vanath menyampaikan Selamat telah menjadi ASN kepada 1204 CPPPK, selamat bergabung dan […]

BUKA FORUM OPD DPM-PTSP, WAGUB : JADIKAN MALUKU RUMAH INVESTASI YANG RAMAH

Ambon, Presscorner.id – Forum Koordinasi OPD Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) se-Provinsi Maluku, dengan tema “Peningkatan Pertumbuhan Ekonomi yang Inklusif melalui Hilirisasi Komuditas Unggulan” resmi dibuka oleh Wakil Gubernur Maluku H. Abdullah Vanath yang ditandai dengan pemukulan tifa, pada Senin (26/05/2025) bertempat di Hotel Grand Avira Ambon. Berdasarkan tema yang ada, […]

WAKILI GUBERNUR MALUKU, LOHY HADIRI PELETAKAN BATU PENJURU PEMBANGUNAN GEDUNG GEREJA BARU JEMAAT GPM AIR BESAR SERAM UTARA

Maluku Tengah, Presscorner.id – Mewakili Gubernur Maluku, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Maluku Melky Lohy, menghadiri acara Peletakan Batu Penjuru Pembangunan Gedung Gereja Baru Jemaat GPM Air Besar Klasis Seram Utara, Minggu (25/5/2025), bertempat di Gereja Baru Negeri Air Besar Kecamatan Seram Utara, Kabupaten Maluku Tengah. Dalam sambutan tertulis Gubernur yang dibacakan oleh Lohy, […]

MALUKU PERINGKAT 17 NASIONAL SPM AWARDS TAHUN 2025

Jakarta Selatan, Presscorner.id – Wakil Gubernur Maluku H. Abdullah Vanath menerima penghargaan Standar Pelayanan Minimal (SPM Awards) Tahun 2025, penilaian terhadap penerapan SPM di Tahun 2024, yang diserahkan langsung oleh Menteri Dalam Negeri RI Tito Karnavian, pada Jumat (23/5/2025) bertempat di Gedung Ditjen Bina Pembangunan Daerah Kemendagri, Kalibata, Jakarta Selatan. Maluku menerima penghargaan Provinsi dengan […]

GUBERNUR : KESELAMATAN DAN KEAMANAN OPERASIONAL JADI PRIORITAS

Ambon, Presscorner.id – Pelatihan Penanggulangan Keadaan Darurat (Full Scale Exercise) digelar di Bandar Udara Pattimura Ambon, resmi dibuka oleh Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa, pada Jumat (23/5/2025). Mengawali sambutannya, Lewerissa menyampaikan Apresiasi dan penghargaan kepada PT. Angkasa Pura (PERSERO) Cabang Bandar Udara Pattimura Ambon atas inisiatif dalam menyelenggarakan kegiatan ini. “Kegiatan ini merupakan langkah konkret untuk […]

INI HARAPAN GUBERNUR KEPADA PENGURUS KONI MALUKU UNTUK KEMBALIKAN KEJAYAAN OLAHRAGA DI MALUKU

Ambon, Presscorner.id – Kepengurusan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Maluku periode 2025 – 2029, resmi dilantik oleh Letjen TNI (Purn.) Marciano Norman Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat, pada Kamis (22/5/2025), bertempat di Ruang Rapat Lantai 7 Kantor Gubernur Maluku. Pelantikan tersebut dirangkaikan juga dengan Musyawarah Olahraga Provinsi Luar Biasa (MUSORPROVLUB) III […]

SEKDA BUKA PERTEMUAN REGULER KPBP TUNA PROVINSI MALUKU

Ambon, Presscorner.id – Sekretaris Daerah Maluku Sadali Ie membuka secara resmi Pertemuan Reguler Komite Pengelola Bersama Perikanan (KPBP) Tuna Provinsi Maluku, pada Kamis (22/5/2025) di Kantor Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Maluku. Dalam sambutan Gubernur yang dibacakan oleh Sadali, dijelaskan bahwa secara geografis, Provinsi Maluku termasuk sebagai Provinsi bercirikan Kepulauan dengan luas wilayah yang didominasi […]

GUBERNUR MALUKU HADIRI ACARA PENANDATANGANAN PERJANJIAN KOMERSIAL KONTRAK BAGI HASIL BLOK MIGAS BINAIYA

Tangerang, Presscorner.id – Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa diundang dalam acara Konvensi dan Exsibisi Asosiasi Perminyakan Indonesia (Indonesian Petroleum Association / IPA) yang ke-49. Asosiasi perminyakan yang terbesar di Asia Tenggara menyelenggarakan acaranya, pada Rabu (21/5/2025), bertempat di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD Centre Tangerang. Kegiatan tersebut dibuka secara langsung oleh Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, […]

GUBERNUR MALUKU TANDATANGANI PERJANJIAN KOMERSIAL KONTRAK BAGI HASIL BLOK MIGAS BINAIY

Tangerang, Presscorner.id – Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa diundang dalam acara Konvensi dan Exsibisi Asosiasi Perminyakan Indonesia (Indonesian Petroleum Association / IPA) yang ke-49. Asosiasi perminyakan yang terbesar di Asia Tenggara menyelenggarakan acaranya, pada Rabu (21/5/2025), bertempat di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD Centre Tangerang. Kegiatan tersebut dibuka secara langsung oleh Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, […]

WUJUDKAN SINERGI PEMBANGUNAN YANG TERARAH DAN TERPADU, PEMPROV MALUKU GELAR RAKORTEKRENBANG

Ambon, Presscorner.id – Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Pembangunan (RAKORTEKRENBANG) dalam rangka Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Maluku Tahun 2026, resmi dibuka oleh Sekretaris Daerah Provinsi Maluku Sadali Ie, yang berpusat di Hotel Santika, Ambon, Rabu (21/5/2025). Dalam sambutan Gubernur yang dibacakan oleh Sekda, Lewerissa memberikan apresiasi dan mengucapkan terima kasih atas pelaksanaan kegiatan […]