Gowa Raih SIPP Award 2025 Kategori Komitmen atas Pembangunan Berkelanjutan
Presscorner.id – Kabupaten Gowa meraih penghargaan Strategi Inovasi Perencanaan Pembangunan (SIPP) Award 2025 “Kategori Komitmen”. Penghargaan ini diberikan oleh Traction Energy Asia bekerjasama dengan APKASI dan Koalisi Ekonomi Bumi. Kabupaten Gowa pun menjadi satu-satunya daerah di Sulawesi Selatan yang meraih penghargaan tersebut. Penyerahan penghargaan diterima langsung Bupati Gowa, Sitti Husniah Talenrang di Hotel Borobudur Jakarta, […]











