Wali Kota Tasming Instruksikan Hentikan Sementara Penagihan, Pemkot Parepare Siapkan Pos Aduan PBB
Presscorner.id- Pemerintah Kota Parepare segera membentuk pos pengaduan masyarakat terkait Surat Pemberitahuan Pajak Terutang (SPPT) Pajak Bumi dan Bangunan (PBB). Hal itu diungkapkan Penjabat Sekretaris Daerah Parepare, Amarun Agung Hamka, Jum’at (22/8/2025). Hamka menjelaskan, pos pengaduan tersebut akan tersedia di masing-masing kelurahan untuk menampung dan menindaklanjuti keluhan masyarakat. “Ya, jadi kami membentuk pos pengaduan pada […]











