Bentuk Peduli Sesama, Kementerian ESDM Gelar Donor Darah Peringati Hari Jadi Pertambangan dan Energi
Bentuk Peduli Sesama, Kementerian ESDM Gelar Donor Darah Peringati Hari Jadi Pertambangan dan Energi JAKARTA – Memperingati Hari Jadi Pertambangan dan Energi yang ke-80, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menggelar kegiatan donor darah, bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia. Kegiatan donor darah ini mendapatkan sambutan antusias dari para pegawai. Tercatat sebanyak 1.120 pegawai […]