Realisasi Mandatori B40 Berhasil Tekan Impor Solar, Indonesia Targetkan Bebas Impor di Tahun 2026
Realisasi Mandatori B40 Berhasil Tekan Impor Solar, Indonesia Targetkan Bebas Impor di Tahun 2026 JAKARTA – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia, menyampaikan keberhasilan dalam penguatan ketahanan energi nasional melalui program mandatori biodiesel sepanjang tahun 2025. Bahlil melaporkan bahwa implementasi kebijakan B40, yang merupakan Bahan Bakar Nabati (BBN) campuran 40% minyak sawit […]











