Berita

Dapatkan berita terbaru hari ini tentang politik, ekonomi, hukum, sosial, teknologi, dan isu global. Informasi terkini dan terpercaya untuk wawasan yang lebih luas.

Legislator Ruslan Lallo Serap Aspirasi Warga Soal Air Bersih, Banjir, dan Infrastruktur

Makassar, Presscorner.Id-Anggota DPRD Kota Makassar, H. Ruslan Lallo, kembali turun ke tengah masyarakat untuk menyerap aspirasi warga dalam agenda Reses Ketiga Tahun Sidang 2024/2025. Legislator dari Fraksi NasDem ini menggelar kegiatan reses di dua lokasi berbeda, yakni di Kelurahan Buloa dan Kelurahan Ujung Pandang Baru. Di titik pertama, Kelurahan Buloa, kegiatan reses dihadiri langsung oleh […]

Kementerian Kesehatan Indonesia dan Philips Tandatangani Memorandum Saling Pengertian (MoU) untuk Perkuat Ketahanan Sistem Kesehatan

Jakarta, 18 Juni 2025 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia dan Royal Philips (NYSE: PHG, AEX: PHIA), perusahaan global terkemuka di bidang teknologi kesehatan, menandatangani Memorandum Saling Pengertian (Memorandum of Understanding/ MoU) untuk memperkuat transformasi sistem kesehatan Indonesia melalui pengembangan kapasitas klinis, inovasi kesehatan digital, dan pendirian pusat pelatihan serta pusat layanan teknis. MoU ini menjadi landasan […]

Presiden Prabowo Subianto Letakkan Karangan Bunga di Piskarovskoye Memorial, Hormati Jutaan Korban Perang Dunia II

Dalam rangkaian kunjungan resminya ke Federasi Rusia, Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto melakukan upacara penghormatan dan peletakan karangan bunga di Piskarovskoye Memorial Cemetery, St. Petersburg, pada Kamis, 19 Juni 2025. Kegiatan tersebut menjadi simbol penghormatan atas jutaan korban Perang Dunia II yang gugur dalam Pengepungan Leningrad. Presiden Prabowo tiba di lokasi upacara dan disambut oleh […]

Layanan TBC Itu Gratis, Pemerintah Tegaskan Komitmen Lindungi SDM Indonesia

Tangerang, 18 Juni 2025 Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI menegaskan komitmennya dalam mengatasi tuberkulosis (TBC) sebagai ancaman serius terhadap sumber daya manusia Indonesia. Melalui program Gerakan Bersama Kelurahan Siaga TBC, upaya kolaboratif lintas sektor terus diperkuat. Salah satu bentuk implementasinya digelar di Kelurahan Jurumudi, Kecamatan Benda, Kota Tangerang, dengan tema “BerSAMA Membangun Kota, Bebas dari TBC”, […]

Reses H. Ismail: Menyerap Aspirasi Warga Tallo dan Komitmen terhadap Infrastruktur Dasar

Makassar,Presscorner.Id– Ketua Komisi B DPRD Kota Makassar, H. Ismail, melaksanakan kegiatan Reses Masa Sidang III Tahun 2025 di enam titik wilayah Dapil II Kecamatan Tallo dan sekitarnya. Kegiatan ini berlangsung sejak Kamis (19/6/25), dengan tujuan menyerap aspirasi warga terkait pelayanan publik dan infrastruktur dasar. Dalam setiap pertemuan, H. Ismail menekankan pentingnya mendengarkan langsung keluhan dan kebutuhan masyarakat. “Saya […]

Hangat dan Meriah, Presiden Prabowo Disambut Diaspora Indonesia di St. Petersburg

Kedatangan Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto di hotel tempatnya bermalam di St. Petersburg, Federasi Rusia, pada Rabu, 18 Juni 2025, menjadi momen yang tak terlupakan bagi diaspora Indonesia. Alih-alih langsung memasuki hotel, Presiden Prabowo memilih menyapa langsung para warga Indonesia yang berdiri di sepanjang jalan sekitar hotel dan mengubah suasana menjadi hangat serta penuh keakraban. […]

Presiden Prabowo akan Jalani Sejumlah Agenda di St. Petersburg

Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto dijadwalkan menjalani sejumlah agenda dalam kunjungan resmi selama dua hari di Federasi Rusia. Menteri Luar Negeri Sugiono dalam keterangannya kepada media mengungkapkan bahwa kunjungan ini menjadi bagian penting dari diplomasi bilateral Indonesia-Rusia, sekaligus memperkuat peran Indonesia dalam isu-isu global. Presiden Prabowo dijadwalkan bertemu langsung dengan Presiden Vladimir Putin di Istana […]

Tiba di St. Petersburg, Presiden Prabowo akan Bertemu Presiden Putin dan Hadiri SPIEF 2025

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto tiba di Bandara Internasional Pulkovo, St. Petersburg, Federasi Rusia, pada Rabu, 18 Juni 2025, sekitar pukul 17.50 waktu setempat. Ketibaan Presiden Prabowo dalam rangka kunjungan resmi untuk memenuhi undangan resmi dari Presiden Federal Rusia, Vladimir Putin. Setibanya di bawah tangga pesawat, Presiden Prabowo disambut secara resmi oleh Deputi Perdana Menteri […]

Transit di Praha, Presiden Prabowo Terima Kunjungan PM Ceko Petr Fiala

Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menerima kunjungan Perdana Menteri (PM) Republik Ceko, Petr Fiala, di hotel tempat Presiden Prabowo singgah di Praha, pada Selasa, 17 Juni 2025. Pertemuan berlangsung dalam suasana hangat dan penuh rasa saling menghormati, mencerminkan eratnya hubungan bilateral antara kedua negara. Kedatangan PM Petr Fiala disambut langsung oleh Sekretaris Kabinet, Teddy Indra […]

Lihat Postingan Lainnya