Andi Sudirman Apresiasi Parepare Atas Komitmen Wujudkan Lingkungan Sehat dan Berkualitas
Presscorner.id – Pemerintah Kota Parepare kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat Provinsi Sulawesi Selatan. Kota Parepare meraih penghargaan dari Gubernur Sulawesi Selatan atas keberhasilan Wali Kota dalam mewujudkan Parepare sebagai kota sehat. Penghargaan tersebut diserahkan usai upacara peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 yang berlangsung di lapangan upacara Kantor Gubernur Sulawesi Selatan, Kamis (20/11/2025). Piagam […]











